Welcome to Phetir

Upgrade XiaoMi

hai...guys...
apa kabar?
pada kesempatan kali ini admin mau mengasih sebuah thread....
untuk itu admin mau berlatang belakang dulu..
Seiring perkembangan zaman terjadi perubahan besar-besaran pada bahan elektronik terkhususnya ponsel...Perubahan pada ponsel itu baik di perangkat kerasnya ataupun pada perangkat lunaknya... perubahan itu mulai dari hp biasa yang memakai keypad menjadi android dengan layar sentuh...Android merupakan sebuah sistem operasioanl keluaran dari linux khusus untuk mobile...tapi admin tidak akan membahas tentang android dulu...
Terdapat keluaran android misalnya produk dari Samsung, Asus, XiaoMi, Lenovo...dan sebagainya.
Setiap produk memiliki keunggulan masing-masing dan upgrade sistem operasi masing-masing. Misalnya upgrade XiaoMi dengan Samsung jau berbeda.

baiklah sudah cukup latar belakangnya langsung keinti..thread yagn mau admin berikan adalah berupa tutorial dari upgrade XiaoMi yang pernah admin lakukan dari salah satu android teman admin..
Peralatan yang diperlukan
1. Miflash (nanti dikasih Linknya)
2. Extract ROM fastboot Redmi 2 (download disini)
3. Bisa masuk ke menu boot XiaoMi

dapatkan versi miflash

File name :

MiPhone20151028.exe
Version 20151028 | 69742 downloads | 26 MB


Server powered by : Digital Ocean and Ramnode

File name :

MiPhone2015731.exe
Version 2015731 | 29635 downloads | 28 MB



File name :

MiFlash20150601.zip
Version 20150601 | 5941 downloads | 26 MB


File name :

MiPhone20140509.exe
Version 20140509 | 1937 downloads | 26 MB


Langkah-langkah
1. Install dulu Miflash setelah mendownloadnya
2. Setelah itu pada komputer klik kanan pada my komputer pilih propeties
3. Muncul tampilan seperti ini lalu pilih Advanced System Settings
4. muncul seperti ini (system propeties)
5. pada Environment Variables di system variables cari Path pilih edit tambahkan dengan ;c:\windows\system32  lalu klik Ok terus OK..lalu OK
langkah 1-5 berguna agar tidak terjadi error 1x00000

6. Matikan Xiaomi kamu kemudian masuk ke fastboot mode dengan menekan tombol Power dan Volume down hubungkan lewat kabel usb

7. Tekan Refresh di MiFlash untuk memastikan Xiaomi kamu sudah terdeteksi, jika sudah terdeteksi biasanya akan muncul seperti gambar dibawah
8. Kemudian klik Browse, dan arahkan ke folder yang berisi file rom fastboot yang sudah kita ekstrak sebelumnya. dan jangan lupa centang flash all yang bagian bawah

9. Setelah semua langkah diatas sudah dilakukan, tinggal klik Flash
10. Tunggu saja proses flash ini cukup memakan waktu jadi jangan panik sebelum HH kamu benar2 hidup sendiri. Proses Flash di MiFlash kurang lebih sekitar 3 menit dan proses di Handphone sekitar kurang lebih sekitar 15-20 menit sampai restart sendiri.
11. NOTE : Jangan sekali-kali cabut Xiaomi kamu sebelum semuanya selesai, karena bisa terjadi hardbrick.
12. Jika sudah masuk home screen artinya kamu sudah berhasil flash, kamu bisa cabut usbnya.

Nah bagaimana tutorialnya?
gampang bukan...tapi kalau melakukan cobalah didampingi dengan teman yang telah pandai guna untuk mencegah bootloop pada Xiaomi nya





Share this post :

Post a Comment

Tentang Kami

Selamat Datang di Website Pendidikan Fisika 2012
 
Support : dzulcyber.com | DownloadRPP | BerintaNanggroe
Copyright © 2015. Phetir-Remand-Fisika 12 - All Rights Reserved
Admin by dzulcyber.com
Proudly powered by Blogger