Welcome to Phetir

Penulisan media powerpoint

Aturan pembuatan media powerpoint itu yakni;
1. Kekontrasan (kontras antara tulisan dengan background)
2. Tulisan tidak boleh panjang-panjang (intisari)
3. Menggunakan pointer-pointer yang menarik
Media pembelajaran berfungsi untuk membantu peserta didik dalam memahami mata pelajaran. Menurut bapak amali putra media itu ibaratkan alat transportasi. Semakin cepat kita ditempat tujuan maka semakin baik kendaraan itu. Kalau pada media jika peserta didik mudah mengerti dari materi yang kita tampilkan maka media kita telah bagus
Referensi : perkuliahan media pembelajaran dengan bapak Asrizal
Share this post :

Post a Comment

Tentang Kami

Selamat Datang di Website Pendidikan Fisika 2012
 
Support : dzulcyber.com | DownloadRPP | BerintaNanggroe
Copyright © 2015. Phetir-Remand-Fisika 12 - All Rights Reserved
Admin by dzulcyber.com
Proudly powered by Blogger