Welcome to Phetir

Fluida Dinamis

Fluida dinamis adalah fluida yang dapat bergerak, ciri-ciri umumnya adalah sebagai berikut
1. Fluida dianggap tidak kompresibel
2. Fluida dianggap bergerak tanpa ada gesekan walaupun ada gerakan materi (tidak mempunyai kekentalan)
3. Asliran Fluida adalah aliran stasioner yakni kecepatan dan arah gerak partkel fuida yang lelalui titik tertentu selalu tetap
4. tidak bergantung waktu, artinya kecepatan konstan pada titik tertentu dan membentuk aliran lamier (berlapis)



Share this post :

Post a Comment

Tentang Kami

Selamat Datang di Website Pendidikan Fisika 2012
 
Support : dzulcyber.com | DownloadRPP | BerintaNanggroe
Copyright © 2015. Phetir-Remand-Fisika 12 - All Rights Reserved
Admin by dzulcyber.com
Proudly powered by Blogger